memiliki kemampuan melihat dunia secara geografis telah menjadi tuntutan zaman, geografi kini mnejadi pengetahuan terapan yang perlu dikuasai setiap orang.
buku sumber daya alam merupakan satu dari lima belas judul seri ensiklopedia geografi, buku ini terdisri atas enam pokok bahasan yaitu mengenai sumber daya alam, nilai sumber daya alam, pengolahan sumber daya alam.
banyak orang beranggapan geografi hanyalah ilmu tentang lokasi, negara dan ibu kotanya letak sungai dan gunung atau letak kenampakan alam dipermukaan bumi , anggapan ini perlu diluruskan secara keilmuan geografi lebih dari sekedar itu.
memiliki kemampuan melihat dunia secara global secara geografis telah menjadi tuntutan zaman, geografi ini menjadi pengetahuan terapan yang perlu di kuasai setiap orang.
banyak orang beranggapan geografi hanyalah ilmu yang tentang lokasi, negara dan ibukotanya, letak sungai dan gunung, atau letak kenampakan alam dipermukaan bumi, anggapan ini perlu diluruskan karena secara keilmuan geografi lebih dari sekedar itu.
indonesia merupakan negara kepulauan dengan penduduk ratusan juta orang. hal ini menjadikan indonesia mempunyai banyak kekayaan budaya, seperti suku bangsa, adat istiadat, tarian daerah, senajta tradisional, rumah adat, dan pakaian adat, selain itu letak indonesia yang strategis di antara dua benua dan dua samudra menjadikan indonesia mempunyai kekayaan alam yang menawan, alam dan budaya indoneā¦
Indonesia merupakan negara kepulauan dengan penduduk ratusan juta orang. hal ini menjadikan indonesia mempunyai banyak kekayan budaya. seperti suku bangsa, adat istiadat, tarian daerah, senjata tradisional, rumah adat dan pakaian adat, selain itu letak indonesia yang strategis di antara dua benua dan dua samudra menjadikan indonesia mempunyai kekayaan alam yang melimpah, seperti hasil pertanianā¦