Buku ini merupakan rangkuman dari hasil kajian beberapa referensi sesuai kurikulum dan silabus dan mengadopsi amanat IMO yang dilengkapi dengan pengalaman berlayar selama bertugas sebagai mualim dan nahkoda pada bagian bberapa jenis kapal.
Buku Kompas dan sistem Kemudi merupakan panduan yang membahas tentang alat navigasi yang penting dikapal, yang digunakan untuk menentukan arah di laut, pedoman magnet, gyro, perlengkapan cadangan pedoman di kapal, kutub dan medan magnet, variasi hingga peredaman (damping) dibahas tuntas dalam buku ini.